Elektabilitas Prabowo Unggul Double Digit, Capai 40,6 Persen vs Ganjar 27,5 Head to Head, Survei Indo Barometer

Avatar photo

- Pewarta

Minggu, 12 November 2023 - 08:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasangan Calon presiden Prabowo Subianto dan Cawapres Gibran Rakabuming Raka. (Dok. Istimewa)

Pasangan Calon presiden Prabowo Subianto dan Cawapres Gibran Rakabuming Raka. (Dok. Istimewa)

KALIMANTANRAYA.COM – Head to Head Survei Indo Barometer terhadap Capres Prabowo Subianto versus Ganjar Pranowo.

Hasilnya Prabowo Subianto lebih unggul 40,6% di atas Ganjar Pranowo.

Data itu diungkapkan oleh Christopher Nugroho Peneliti Indo Barometer pada rilis Survei Indo Barometer melalui Virtual Zoom bertajuk ‘Menuju Potensi Pilpres Satu Putaran’, Sabtu 11 November 2023.

“Dalam simulasi 2 nama jika pemilihan Presiden dilakukan pada hari ini dan hanya ada dua nama calon.”

“Prabowo Subianto unggul dengan keterpilihan 40,6% sedangkan Ganjar 27,5%.”

Baca artikel lainnya di sini :Program Makan Siang untuk Anak Sekolah, Prabowo Subianto: Kalau Anak Cerah dan Kuat, Orang Tua Senang

“Sementara, yang tidak tahu atau tidak menjawab sebesar 4,9%.” papar Christoper.

Pelaksanaan Survei Indo Barometer dilakukan pada 25 Oktober hingga 31 Oktober 2023 dengan jumlah sampel sebanyak 1.230 responden.

Baca artikel lainnya, di sini: Bursa Media Online Melayani Jasa Jual Beli dan Akuisisi Portal Berita yang Masih Berjalan dan Berkualitas

Metode penarikan sampel yang digunakan melalui Multistage Random Sampling dengan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara tatap muka responden menggunakan kuisioner.

Adapun, Margin of Error sebesar kurang lebih 2,79 persen dan pada tingkat kepercayaan sebesar 95 persen.***

Berita Terkait

Pesan ke Para Caleg dan Cakada Gagal Terpilih, Presiden Prabowo Subianto: Jangan Menyerah, Jatuh Biasa
Partai Demokrat Raih Kemenangan di 9 dari Total 14 Kabupaten dan Kota di Provinsi Kalimantan Barat
DaiziZheng.com: Platform Terdepan untuk Teknologi, Desain, dan Kecantikan yang Berkelanjutan
Sempat Berbeda Pilihan Tapi Tetap Bersahabat, Presiden Terpilih Prabowo Subianto Sambut Baik Elit PKS
Soal Meutya Hafid Jadi Menkominfo di Kabinet Prabowo Subianto, Budi Arìe Setiadi: Enggak Apa-apa
Kalimantan Media Center Dukung Pilkada 2024 untuk Menangkan Pilkada di Kalimantan Lewat Publikasi
Rekomendasi Partai Demokrat, Didik Agus Triwiyono dan Gilang Dirga Maju Pilkada Bandung Barat 2024
Daftar 10 Pasangan Cagub – Cawagub yang Diputtuskan Partai Golkar, dari Sumut hingga Papua Barat Daya
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 13:35 WIB

Masalah Bilateral Termasuk Tenaga Kerja Sepakat Kita Tertibkan, Prabowo Subianto ke Malaysia

Rabu, 27 November 2024 - 11:47 WIB

Sekitar 1,4 Juta Personel TNI – Polri Amankan Gelaran Pilkada di Seluruh Tempat Pemungutan Suara atau TPS

Selasa, 19 November 2024 - 08:50 WIB

Menteri Hukum Supratman Andi Agtas Beri Penjelasan Jakarta Masih Berstatus Sebagai Ibu Kota Negara

Rabu, 30 Oktober 2024 - 08:38 WIB

Tom Lembong dan Charles Sitorus Tersangka Kasus Importasi Gula, Kejaksaan Agung: Tak Ada Unsur Politisasi

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 14:33 WIB

Buka Retreat, Prabowo Subianto Ajak Para Anggota Kabinet Olahraga dan Latihan Baris Berbaris

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 13:54 WIB

Sambut Prabowo di Magelang untuk Gembleng Anggota Kabinet, Warga: Selamat Bekerja dengan Ikhlas Pak

Kamis, 24 Oktober 2024 - 08:14 WIB

Tak Bikin Birokrasi Ribet, Prabowo di Rapat Kabinet Minta Para Menteri Beri Pelayanan Terbaik untuk Rakyat

Rabu, 23 Oktober 2024 - 10:09 WIB

Usai Serah Terima Jabatan, Ini Antusiasme Warga Sapa Presiden Prabowo dan Menhan Sjafrie Naik Maung

Berita Terbaru