Bareskrim Sudah Periksa Rosan Roeslani, Kasus Pengamat Militer Connie Rahakundini Bakrie Jalan Terus

Avatar photo

- Pewarta

Jumat, 8 Maret 2024 - 19:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Komisaris Utama PT Pertamina Rosan Roeslani. (Instagram.com/@rosanroeslani)

Wakil Komisaris Utama PT Pertamina Rosan Roeslani. (Instagram.com/@rosanroeslani)

KALIMANTANRAYA.COM – Bareskrim Polri masih menyelidiki kasus dugaan pencemaran nama baik dengan terlapor pengamat militer, Connie Rahakundini Bakrie.

Salah satunya meminta keterangan Ketua TKN Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani.

Karo Penmas Divisi Humas Polri, Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko kepada wartawan, Jumat (8/3/2024).

“Polri telah melakukan serangkaian tindakan berupa klarifikasi, artinya dalam tahap penyelidikan,” ujar Trunoyudo.

“Di mana pelapor telah hadir memenuhi panggilan Polri di Bareskrim Polri pada Kamis, 29 Februari 2024 lalu,” sambungnya.

Menurut Trunoyudo, saat ini penyidik masih melengkapi hasil penyelidikan terkait kasus tersebut.

Baca artikel lainnya di sini : Terkait Dugaan Korupsi Syahrul Yasin Limpo, KPK Panggil Bendahara NasDem dan Anggota DPR Ahmad Sahroni

Dia menyebut pemeriksaan terhadap sejumlah saksi lainnya pun akan dilakukan.

Meski begitu, Trunoyudo belum mengungkap siapa sosok saksi yang bakal diperiksa dalam kasus pencemaran nama baik tersebut.

Lihat juga konten video, di sini : Gelar Silaturahmi Kebangsaan dengan 1.600 Muslimat NU dan Relawan Jatim, Prabowo Ucapkan Terima Kasih

Dia hanya menjelaskan salah satunya saksi ahli.

“Saat ini tentunya penyidik akan memenuhi dalam hal untuk melengkapi hasil penyelidikan.:

“Di antaranya juga akan mengambil keterangan berupa pendapat ahli.”

“Dan selanjutnya Bareskrim Polri tentu akan mengundang saksi-saksi,” tuturnya.”***

Artikel di atas juga sudah diterbitkan portal berita nasional Poinnews.com

Sempatkan juga untuk membaca artikel menarik lainnya, di portal berita Persda.com dan Apakabargrobogan.com

Berita Terkait

Naker Fest 2024: Sertifikasi Kompetensi BNSP Gratis Disediakan untuk Ribuan Peserta di JIEXPO Kemayoran
Prabowo akan Tingkatkan Kerja Sama Pendidikan dengan Rusia Melalui Beasiswa dan Pelatihan Medis
Tradisi Potong Tumpeng di HUT ke-19 BNSP: Simbol Syukur dan Kebersamaan
Kasus Kegiatan Usaha Tata Niaga Komoditi Emas PT Antam Tbk, Kejaksaan Agung Periksa 4 Orang Saksi
Jumlah Orang yang Daftarkan Diri Sebagai Calon Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK Sebanyak 352 Orang
Tanri Abeng Meninggal Dunia, Menteri Bahlil Lahadalia Sebut Sosok Senior yang Sering Membantunya
Sebanyak 3,2 Juta WNI Main Judi Online, Uang Triliunan Terdeteksi Mengalir ke 20 Negara Mayoritas di Asean
Prabowo Subianto Ajak Pemerintah Negara-negara Lain untuk Desak Israel untuk Segera Hentikan Serangan
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Jumat, 23 Agustus 2024 - 19:59 WIB

Naker Fest 2024: Sertifikasi Kompetensi BNSP Gratis Disediakan untuk Ribuan Peserta di JIEXPO Kemayoran

Selasa, 23 Juli 2024 - 09:04 WIB

Tradisi Potong Tumpeng di HUT ke-19 BNSP: Simbol Syukur dan Kebersamaan

Rabu, 17 Juli 2024 - 13:40 WIB

Kasus Kegiatan Usaha Tata Niaga Komoditi Emas PT Antam Tbk, Kejaksaan Agung Periksa 4 Orang Saksi

Senin, 15 Juli 2024 - 14:34 WIB

Jumlah Orang yang Daftarkan Diri Sebagai Calon Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK Sebanyak 352 Orang

Senin, 24 Juni 2024 - 11:32 WIB

Tanri Abeng Meninggal Dunia, Menteri Bahlil Lahadalia Sebut Sosok Senior yang Sering Membantunya

Rabu, 19 Juni 2024 - 10:43 WIB

Sebanyak 3,2 Juta WNI Main Judi Online, Uang Triliunan Terdeteksi Mengalir ke 20 Negara Mayoritas di Asean

Sabtu, 15 Juni 2024 - 15:32 WIB

Prabowo Subianto Ajak Pemerintah Negara-negara Lain untuk Desak Israel untuk Segera Hentikan Serangan

Kamis, 13 Juni 2024 - 09:25 WIB

Prabowo Subianto Dapat Pujian Langsung dari Presiden Palestina Mahmoud Abbas Usai Pidato di KTT Gaza

Berita Terbaru